5 Negara dengan Durasi Puasa Terlama dan Tercepat di Dunia, Termasuk Indonesia?

Rabu, 5 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(foto:istimewa)

i

(foto:istimewa)

Gentra.id – Bulan Ramadan merupakan momen istimewa bagi umat Muslim di seluruh dunia. Selama bulan ini, umat Islam serentak menjalankan ibadah puasa. Yaitu menahan diri dari makan, minum, dan hal-hal yang membatalkan puasa dari terbit fajar hingga terbenam matahari.

Namun, durasi puasa di berbagai negara tidaklah sama. Ada yang menjalani puasa lebih lama, ada juga yang lebih singkat. Perbedaan ini terjadi karena perbedaan waktu terbit dan tenggelamnya matahari. Wilayah di belahan bumi utara, terutama dekat kutub, cenderung mengalami siang yang lebih panjang. Sementara daerah di belahan bumi selatan atau dekat khatulistiwa memiliki waktu siang yang lebih singkat.

Lalu, negara mana saja yang menjalani puasa terlama dan tercepat di dunia pada Ramadan 2025? Berikut daftarnya!

Negara dengan Durasi Puasa Terlama di 2025

Berikut lima negara dengan durasi puasa terlama selama Ramadan 2025:

  • Helsinki, Finlandia – 17,5 jam
  • Nuuk, Greenland – 17 jam
  • Glasgow, Skotlandia – 16,5 jam
  • Ottawa, Kanada – 16,5 jam
  • Zurich, Swiss – 16,5 jam

Negara dengan Durasi Puasa Tercepat di 2025

Sementara itu, berikut lima negara dengan durasi puasa tercepat di tahun 2025, termasuk Indonesia:

  • Christchurch, Selandia Baru – 11,5 jam
  • Puerto Montt, Chili – 11,5 jam
  • Karachi, Pakistan – 12 jam
  • Buenos Aires, Argentina – 12 jam
  • Jakarta, Indonesia – 12,5 jam

Perbedaan durasi puasa ini menunjukkan betapa beragamnya pengalaman menjalankan ibadah Ramadan di berbagai belahan dunia. Meskipun durasi puasa berbeda-beda, esensi dan makna ibadah ini tetaplah sama. Yakni melatih kesabaran, meningkatkan ketakwaan, serta mempererat hubungan dengan Allah dan sesama.

 

Follow WhatsApp Channel gentra.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

AI sebagai Alat Pelecehan: Maraknya Deepfake Pornografi di Media Sosial
“Segede Gaban” Itu Segede Apa sih?
Inovasi Manajemen Mutu Halal Unsil Raih Prestasi Nasional
Rain Therapy: 7 Manfaat Mendengarkan Suara Hujan bagi Kesehatan Mental
Menikmati Hujan Tanpa Drama: 8 Aktvitas Seru di Rumah yang Tetap Produktif
Kalau Nggak Ada Screenshot Siapa yang Percaya?
Career Napping: Seni Berhenti Sejenak agar Kariermu Melaju Lebih Jauh
Perempuan dan di Balik Kata Feminisme

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 22:25 WIB

AI sebagai Alat Pelecehan: Maraknya Deepfake Pornografi di Media Sosial

Kamis, 15 Januari 2026 - 22:49 WIB

“Segede Gaban” Itu Segede Apa sih?

Rabu, 12 November 2025 - 16:19 WIB

Inovasi Manajemen Mutu Halal Unsil Raih Prestasi Nasional

Senin, 10 November 2025 - 22:03 WIB

Rain Therapy: 7 Manfaat Mendengarkan Suara Hujan bagi Kesehatan Mental

Minggu, 9 November 2025 - 15:49 WIB

Menikmati Hujan Tanpa Drama: 8 Aktvitas Seru di Rumah yang Tetap Produktif

Berita Terbaru